Menghiasi Blog yang kita buat dengan berbagai efek animasi kadang diperlukan, Khususnya bagi mereka para BLOGGER yang suka pernak-pernik blog biar tambah menarik. Kode Java Script Simple Teks Berjalan di Title Bar Browser saat blog anda dibuka juga akan memberikan kesan yang Unik.
Contoh Tampilannya
Bagi yang belum terbiasa membuka kode template, silahkan anda login di blogger.com terlebih dulu, kemudian klik pada menu Tema - Klik edit HTML - Copy kode Java Script dibawah ini:
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
teks = "Selamat Datang di Blog Pendidikan | SDN NGRANCANG I TAMBAKREJO";posisi = 0;
function animasi_teks() {
document.title = teks.substring(posisi, teks.length) + teks.substring(0, posisi); posisi++;
if (posisi > teks.length) posisi = 0
window.setTimeout("animasi_teks()",200);
}
animasi_teks();
//]]>
</script>
//<![CDATA[
teks = "Selamat Datang di Blog Pendidikan | SDN NGRANCANG I TAMBAKREJO";posisi = 0;
function animasi_teks() {
document.title = teks.substring(posisi, teks.length) + teks.substring(0, posisi); posisi++;
if (posisi > teks.length) posisi = 0
window.setTimeout("animasi_teks()",200);
}
animasi_teks();
//]]>
</script>
Berikutnya anda PASTE / TEMPELKAN tepat dibawah kode <head> jangan lupa anda rubah teks (yang saya beri warna merah) dengan teks yang anda inginkan, terakhir klik tombol SIMPAN.
Selamat anda telah berhasil membuat teks berjalan pada title bar browser saat blog anda dibuka
selamat mencoba!....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar